Untuk mewujudkan kemudahan akses Informasi dan Komunikasi bagi Investor dan Pemerintah, kami terus berupaya mewujudkan transparansi informasi yang komprehensif dan juga akurat bagi masyarakat
Sasaran lembaga promosi investasi ini tidak hanya untuk meningkatkan jumlah investasi yang lebih besar dari dalam maupun luar Negeri, namun juga untuk mendapatkan investasi bermutu yang dapat memperbaiki kesenjangan sosial dan mengurangi pengangguran. Lembaga ini tidak semata bertindak sebagai advokat yang proaktif di bidang investasi, namun juga sebagai fasilitator antara pemerintah dan investor.
Akhir kata Kami ucapkan selamat menjelajahi situs Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Sulawesi Tengah